Author: Fahri Ahmad

  • ENGLISH SERVICE: Pengertian, Ciri, Peralatan, Kelebihan & Kekurangan

    ENGLISH SERVICE: Pengertian, Ciri, Peralatan, Kelebihan & Kekurangan

    English Service (Family Service) – Berbicara mengenai sistem pelayanan di sebuah restoran khususnya resto kelas menengah bawah dan menengah atas ada banyak sekali jenisnya. Masing-masing service tersebut tentu memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri. Jenis pelayanan restoran ini biasanya disesuaikan dengan bangunan, konsep dan juga jumlah pekerja yang akan menghandle semua sistem disana. Adapun salah satu…

  • 12+ Kesan dan Pesan Untuk Sekolah TK, SD, SMP, SMA, SMK Setingkat

    12+ Kesan dan Pesan Untuk Sekolah TK, SD, SMP, SMA, SMK Setingkat

    Kesan dan pesan memang selalu identik dengan acara perpisahan ataupun kelulusan sekolah. Biasanya para siswa/siswi akan diminta memberikan kesan dan pesan untuk sekolah yang akan masukkan dalam album kenangan sekolah. Tidak hanya untuk jenjang sekolah tinggi saja, sekarang ini setingkat TK, SD, SMP , SMA/SMK pun juga demikian. Mereka diminta untuk mengisikan kesan dan pesan…

  • 18+ Kesan dan Pesan Untuk Guru Semua Mata Pelajaran [Lengkap]

    18+ Kesan dan Pesan Untuk Guru Semua Mata Pelajaran [Lengkap]

    Selaku murid yang duduk dibangku sekolah, tentu mereka akan diajarkan banyak pelajaran dari berbagai macam ilmu pengetahuan oleh sang guru dengan sabar. Namun ada kalanya sang guru tersebut harus berpisah atau mungkin pindah mengajar dari sekolah satu ke sekolah lainnya. Biasanya para siswa akan diminta untuk memberikan kesan dan pesan untuk guru baik itu pelajaran…

  • 17+ Kesan dan Pesan Untuk Perpisahan Guru, Kepala Sekolah, Sahabat

    17+ Kesan dan Pesan Untuk Perpisahan Guru, Kepala Sekolah, Sahabat

    Dalam sebuah acara perpisahan mungkin akan menyimpan perasaan tersendiri, mulai dari rasa bahagia, senang, sedih dan juga akan ada banyak sekali kenangan yang tersimpan dalam memori. Namun untuk naik ke jenjang selanjutnya maka mau tidak mau harus melewati itu semua. Biasanya kesan dan pesan perpisahan akan disampaikan oleh perwakilan sebagai bentuk rasa terimakasih atas memori…

  • TEKNOLOGI PERKANTORAN: Pengertian, Tujuan, Manfaat dan Contoh

    TEKNOLOGI PERKANTORAN: Pengertian, Tujuan, Manfaat dan Contoh

    Dengan semakin berkembangnya teknologi saat ini, hampir di semua sektor juga merasakan dampaknya termasuk dalam dunia perkantoran. Berbagai macam pekerjaan yang dahulu masih harus dilakukan secara manual dengan tenaga manusia kini mulai beralih dilakukan secara komputerisasi sehingga hasilnya bisa lebih efektif dan efisien. Adapun tujuan dan manfaat teknologi perkantoran ada banyak sekali, yang paling bisa…

  • 40+ Daftar Menu Angkringan Kekinian Komplit [Makanan, Minuman, Jajanan]

    40+ Daftar Menu Angkringan Kekinian Komplit [Makanan, Minuman, Jajanan]

    Sekarang ini usaha angkringan lesehan pinggir jalan memang tengah menjamur di semua kota besar Indonesia. Seperti yang ada di Jogja, Bandung, Surabaya, Malang, Semarang dan sebagainya. Biasanya mereka membuka usaha angkringan tersebut dengan memanfaatkan lahan depan toko yang sudah tutup di malam hari. Jadi mereka akan membuat gerobak dorong untuk menempatkan jajanan mereka dan menggelar…