Pengertian Order Taker: Fungsi, Tugas & Tanggung Jawab
Pengertian order taker – Order taker merupakan bagian dalam department housekeeping yang mungkin tugasnya terlihat sangat sederhana hanya sebatas mengangkat dan menerima telepon. Namun perlu diketahui bahwa order taker sebenarnya mempunyai tanggung jawab yang besar, segala bentuk informasi mengenai hotel dan status kamar harus diketahui olehnya termasuk juga melakukan pencatatan segala bentuk permintaan tamu yang … Read more